Perayaan 1 Dekade Casa Indonesia 2019 spesial menghadirkan tamu pembicara dari Italia. Untuk pertama kalinya beliau hadir mengisi materi di Indonesia. Fabio Novembre, seorang arsitek yang lahir dan besar di Milan, Italia 53 tahun yang lalu.

Membawakan tajuk "French Fries dan Italian Design" seminar ini dihadiri oleh mahasiswa dan desainer muda di siang pameran hari ke-3.


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

Pembukaan oleh Davide Forloni


Diawali presentasi oleh Davide Forloni selaku Senior Manager Admission & Enviroment Domus Academy Milano. Beliau menjelaskan program apa saja yang ada di kampus tersebut.


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia
Fabio Novembre on stage


Baca juga: Perayaan 1 Dekade Pameran Casa Indonesia 2019


Naik ke atas pentas, Fabio selaku Scientific Director Domus Academy  menjelaskan tajuk "French Fries" yang dibawakan. Beliau menuturkan bahwa Saya bukan orang Perancis tetapi seorang Italian. Karena banyak yang mengira dirinya lahir disana.

Selain itu makna dari French Fries sendiri yang ingin disampaikan adalah "From the spon to the city" bahwa dimulai dari hal kecil untuk sesuatu hal yang besar.


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

Penjelasan karya Fabio Novembre


Presentasi ditutup dengan sebuah quotes: Italians people good for nothing but capable of averything (Leo Longanesi)


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

Sesi tanya jawab dengan audience


Sebagai ucapan terimakasih, Casa Indonesia memberikan penghargaan yang diwakilkan oleh Putra Tjokro selaku Managing Editor CASA Indonesia kepada para pembicara.


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

kiri Putra Tjokro, kanan Fabio Novembre


Sesi seminar diakhiri dengan interview bersama Fabio Novembre pada booth Domus Academy Milano.


Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia


Baca juga: Temukan 17 Instagrammable Spot di Casa Indonesia 2019!


Berikut ini kami rangkum beberapa penjelasan karya dari Fabio Novembre:


Nemo Chair, 2010

Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia



Nemo Chair/Settimio Benedusi/Dezeen

Karya ini menjelaskan gambaran protaginis pada sosok manusia.


Il fiore di Novembre, 2009

Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

Novembre

Instalasi bunga mawar sebagai gambaran kehidupan berbagai warna dan rasa suka cita.


Italic, Diadre 2019

Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

Italic Armchair

Kursi kolaborasi dengan Driade pada Milan Design Week 2019


Him and Her, 2008/2009

Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia

dezeen

Kursi dengan konsep mengeksplorasi bentuk tubuh manusia.


Headquarter AC Milan, 2014

Terbaru! Seminar Pertama Fabio Novembre di Indonesia
Andrea Martiradonna/dezeen

Markas besar AC Milan


Sumber foto: Dok Casa Indonesia