Jika dinding di rumah dianggap seperti kanvas, maka rak dinding bagaikan kuas dan cat warna yang mewarnai kanvas tersebut. 


Hiasi permukaan dinding tersebut dengan rak dinding bergaya modern dan sekaligus menjadi solusi serba guna untuk penyimpanan di rumah Anda. Ketika memilih menggunakan rak dinding berukuran kecil, beragam kombinasi susunan rak bisa dieksplorasi sehingga menciptakan dekorasi yang ciamik sekaligus stylish untuk interior rumah.


Dengan demikian, membuat area dinding ini menjadi fungsional sekaligus bernilai estetika yang tepat sekali digunakan menjadi latar belakang saat video call selanjutnya.


Lalu, produk rak dinding kecil apa saja yang inspiratif dan serba guna untuk di rumah Anda? Simak inspirasi desain berikut ini.


1. Flap dari Memedesign 


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 1

Memedesign


2. Big:Ledge dari Anne Linde


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 2

Anne Linde


3. Black dari Ambivalenz


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 3

Ambivalenz


Baca juga, Cara Mudah Buat Rak Dinding Minimalis di Rumah


4. Bow dari Swedish Ninja


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 4

Swedish Ninja


5. El Wall dari Konstantin Slawinski


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 5



Konstantin Slawinski


6. Everywhere dari Glas Italia


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 6

Glas Italia



Baca juga, 7 Tips Mempercantik Sudut Ruangan di Rumah


7. Grid Wall Shelf dari Weld & co


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 7

Weld & co


8. Grid dari Kristina Dam Studio


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 8

Kristina Dam Studio


9. Pelican Small dari Woodendot


Inspirasi Rak Dinding Kecil Serba Guna untuk di Rumah 9

Woodendot




Foto teaser: Baloon / Memedesign