The Pebble, merupakan set alat makan yang ditawarkan selama pandemi coronavirus. Dibuat dari CD daur ulang oleh studio desain Pentatonic yang berkolaborasi dengan Pharrel Williams dengan brand I Am Other.


Peralatan Makan Pharrell Willams, Bagaimana Bentuknya?


Baca juga, Gelas Piring ini Bisa Ditekuk, Kenapa? Ternyata Berguna


Alat makan ini terdiri dari pisau, garpu, sendok, sedotan, dan sumpit yang terlipat dan mudah di bawa kemana-mana.


Peralatan Makan Pharrell Willams, Bagaimana Bentuknya?


Baca juga, Kursi Lipat Terinspirasi dari Origami Agar Travel Aman


Pentatonic membuat The Pebble sebagai alternafit alat makan sekali pakai, yang kini semakin populer selama pandemi.




Peralatan Makan Pharrell Willams, Bagaimana Bentuknya?


Untuk mengurangi resiko penularan, banyak bisnis yang sementara berhenti menggunakan gelas dan alat makannya. Pemerintah di berbagai negara pun juga mendesak orang-orang untuk membawa peralatan makan sendiri ketika makan di luar rumah.


Peralatan Makan Pharrell Willams, Bagaimana Bentuknya?


The Pebble yang merupakan itemm pertama dari Otherware, produksi kolaborasi Pentatonic dengan Pharrell ini menggunakan CD untuk bahan utamanya. Karena Pentatonic memperkirakan bahwa 10 milliar CD dan DVD telah dibuang di Amerika Serikat sejak 2005 ketika orang-orang telah beralih ke layanan streaming.


Sumber foto + teaser: Otherware